Pentingnya Menanggalkan Doktrin saat Menerjemahkan Alkitab

Penerjemahan Alkitab merupakan suatu pekerjaan yang unik, menarik, sekaligus berisiko. Salah satu risiko yang paling fatal adalah ketika doktrin menjadi pengatur jalannya proses penerjemahan Alkitab. Risiko besar ketika hal itu terjadi terutama pada pereduksian makna teks. Ketika arti teks tidak sesuai dengan pemahaman teologis atau doktrin sang penerjemah, seringkali arti teks tersebut diganti atau bahkan … Baca Selengkapnya

Kategori *

Roma 12:1-2— Dua ayat dengan arti yang dalam

YABaKi mengucap Terima Kasih kepada Sahabat YABaKi bernama Shelinayang menyunting modul ini. Video pengantar untuk artikel ini: https://youtu.be/pmMFzRyOvv8 Walau pun Roma 12:1-2 sering dihafal di Indonesia, ayat ini juga sering disalah tafsirkan. Arti yang dimengerti oleh kebanyakan pembaca di Indonesia tidak sama dengan arti yang dimengerti oleh para pembaca pertama pada zaman Paulus, mau pun … Baca Selengkapnya

Kategori *

Mengapa AlbataTSI Menerjemahkan Alkitab?

Oleh: Phil Fields Mengapa AlbataTSI menerjemahkan Alkitab? Visi misi AlbataTSI adalah Meningkatkan Pemahaman Umat akan Firman TUHAN supaya mengalami pembaharuan hidup bagi Kristus. Berdasarkan visi misi tersebut kehadiran AlbataTSI tidak bermaksud untuk menggantikan berbagai Alkitab terjemahan yang sudah ada di Indonesia melainkan untuk meningkatkan pemahaman akan Firman Tuhan. (Lihat juga artikel: Sejarah Singkat Berdirinya Yayasan … Baca Selengkapnya

Kategori *

Nikmati Rencana Baca YouVersion bersama dengan teman-teman

Albata-TSI mempunyai beberapa rencana baca yang tersedia dalam aplikasi Alkitab YouVersion (Life.Church). Artikel ini adalah untuk menunjukkan cara baru dalam aplikasi YouVersion di mana Saudara dapat membagi renungan-renungan pribadimu dengan para temanmu. Ketika memilih salah satu rencana baca … Saudara dapat memilih ‘Bersama Teman’. Lalu Saudara diberi kesempatan memilih beberapa teman (kalau sudah memiliki teman … Baca Selengkapnya

Kategori *

Mengapa TSI berbeda?

Penulis: Balazi Gulo dan Phil Fields Salah satu perbedaan TSI dari terjemahan-terjemahan lain adalah dalam cara menerjemahkannya.  Prinsip-prinsip yang digunakan oleh tim penerjemah Albata tidak selalu sama dengan yang digunakan oleh yayasan-yayasan penerjemahan lain. Tim Penerjemah Albata ingin memprioritaskan arti yang dimaksudkan oleh para penulis Alkitab— yaitu arti yang dimengerti oleh para pembaca pertama. Albata … Baca Selengkapnya

Kategori *

Apakah Al-Handphone?

Penulis: Phil Fields Saya mendengar dari seorang teman bahwa pendetanya baru-baru ini berkhotbah dengan berapi-api dan sangat tegas mengatakan bahwa jemaatnya tidak boleh menggunakan HP sebagai Alkitab. Alasannya bahwa menggunakan Alkitab berbentuk buku adalah sebagian dari kesaksian kita dan juga generasi muda jangan sampai tidak dididik untuk menggunakan buku Alkitab. Bahayanya adalah lima puluh tahun … Baca Selengkapnya

Kategori *

Edisi-edisi TSI

TSI = Terjemahan Sederhana Indonesia Perjanjian Baru TSI SAKU diterbitkan oleh Yayasan Alkitab Bahasa Kita dan Pioneer Bible Translators International.Edisi terbaru— yaitu Edisi 3 mempunyai sampul putih.  Kejadian, Keluaran dan Perjanjian Baru TSI A5 diterbitkan oleh Yayasan Alkitab Bahasa Kita dan Pioneer Bible Translators International.Edisi terbaru— yaitu Edisi 3 mempunyai sampul hitam.  Perjanjian Baru TSI … Baca Selengkapnya

Kategori *

Terjemahan Sederhana Indonesia (TSI)

(Alkitab PB TSI edisi 3) TSI adalah singkatan dari Terjemahan Sederhana Indonesia. TSI merupakan hasil penerjemahan Alkitab oleh tim Yayasan Lembaga Alkitab Bahasa Kita (Albata-TSI). TSI diterjemahkan langsung dari bahasa Yunani (untuk PB) dan Ibrani (untuk PL).  TSI diterjemahkan berdasarkan arti. Penerjemahan berdasarkan arti adalah penerjemahan yang mengutamakan arti dari bahasa sumber Alkitab. Prinsip utamanya … Baca Selengkapnya

Kategori *

PB TSI GRATIS!

Maaf, kami KEHABISAN STOK! Untuk sementara pemesanan ditutup. Kami memuji Tuhan karena semua cetakan pertama (5.000 eksemplar) PB TSI edisi 3 sudah terkirim ke alamat anak-anak Tuhan yang sudah memesan melalui formulir yang sudah kami disediakan. Jadi untuk sementara pemesanan kami tutup.. Mohon dukungan doa supaya YABK segera memiliki dana untuk mencetak lebih banyak lagi, … Baca Selengkapnya